-->

Air Terjun Randu & Watu Ondo



KOPDAR PEDULI WISATA GROBOGAN

Minggu, 8 Maret 2015 dengan lokasi air terjun NGRANDU dan WATU ONDO di desa Lebak, kec. Grobogan, kab. Grobogan, Jawa Tengah sukses terlaksana.Kurang lebih 50 orang menghadiri acara ini. Bahkan, ada yang berasal dari Semarang, Demak dan Jepara.
Dari perbincangan kru Wisata Grobogan dengan peserta kopdar, mereka umumnya mengeluh tentang kondisi jalan menuju obyek wisata. Untuk obyek wisata sendiri,mereka menilai obyek wisata Grobogan tak kalah dengan daerah lain. Namun, masih butuh sedikit polesan untuk mempercantik obyek wisata tersebut.
Kru wisata Grobogan menghimbau kepada peserta kopdar agar tidak hanya menikmati keindahan obyek, namun harus memberi sumbangsih untuk kemajuan obyek yang dikunjungi.
Dalam kopdar ini, peserta sepakat untuk membantu papanisasi obyek wisata yang dikunjungi.Smoga sumbangsih ini bisa membantu perkembangan obyek wisata di Grobogan.

Kopdar bersama Bolangnya Grobogan... si Yoga
Air terjun Randu.

air terjun Watu Ondo

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Air Terjun Randu & Watu Ondo"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel